Thursday, February 26, 2015

Belajar Mengatur Border CSS 2

Kita lanjutin belajar mengatur border CSS ya.
Dengan belajar CSS, kita bisa menentukan border yang berbeda untuk sisi yang berbeda, seperti pada contoh kode dibawah ini :
?
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
p
 
{
 
border-top-style:dotted;
 
border-right-style:solid;
 
border-bottom-style:dotted;
 
border-left-style:solid;
 
}
Contoh diatas juga bisa diatur dengan single property :
?
1
border-style:dotted solid;
Border juga bisa diset hanya pada bagian tertentu saja (individual border) misalnya hanya akan memberi border pada bagian bawah, maka penulisan kodenya menjadi : border-bottom, bagian atas saja (border-top), bagian kiri saja (border-left) atau kanan saja (border-right). Contoh pemberian boder hanya pada bagian bawah saja (border-bottom) dengan border style : dashed :
penulisan kodenya (langsung disingkat/shorthand) :
?
1
border-bottom:dashed 3px #00331A;
Seperti yang bisa dilihat dari contoh diatas, akann ada banyak property untuk mengatur border. Untuk mempersingkat kode kita bisa menggunakan shortand property yaitu “border”
?
1
border:5px solid red;
Pada bagian tertentu, border juga bisa dibuat menjadi transparan/hidden/tersembunyi. Misalnya pada bagian atas (border-top) dibuat menjadi transparan.
penulisan kodenya (langsung disingkat/shorthand) :
?
1
border:solid 3px #00331A;border-top:none;
atau bisa juga seperti ini :
?
1
border:solid 0 3px 3px 3px #00331A;
Oke itu pengenalan dasar-dasar tentang border. Materi belajar css selanjutnya adalah Outline.

0 comments:

Post a Comment

 

© Copyright 2010 oleh HariZ| Powered By : Blogger